Minggu, 15 Desember 2024

Ribuan Tamu Hadiri Halalbihalal Walikota Dumai

Administrator - Jumat, 19 April 2024 08:18 WIB
Ribuan Tamu Hadiri Halalbihalal Walikota Dumai
Wali Kota Dumai menggelar kegiatan halal bi halal
viralnasional.com - DUMAI - Walikota Dumai, H Paisal menggelar Halalbihalal sempena Hari Raya Idulfitri 1445 Hijriah di rumah dinasnya, Jalan Putri Tujuh Dumai, Kamis (18/4/2024).

Baca Juga:
Ribuan tamu undangan hadir dalam kegiatan tersebut, seperti dari Forkopimda Kota Dumai, Sekda Dumai, Kepala OPD Pemko Dumai, Camat dan Lurah, PWI Dumai, LPMK, Ketua RT se-Kota Dumai, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama dan undangan lainnya.

Halalbihalal merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan saat Idulfitri untuk mempererat tali silaturahmi dan saling bermaaf-maafan.

Tamu yang hadir dalam kegiatan tersebut disambut langsung Walikota Dumai, H Paisal di dampingi Istri yang mengenakan gamis serba putih.

Masyarakat yang hadir secara bergantian bersalaman dengan Walikota dan mengabadikan momen tersebut dengan foto bersama.

Dalam kesempatan itu, Wako Paisal mengatakan, Halalbihalal sebagai momen silaturahmi sekaligus saling bermaaf-maafan.***(ant)

SHARE:
Tags
beritaTerkait
Peringati HAKORDIA Kajari Rangkul SKPD Pemko Dumai Jauhi Korupsi
Paisal Ingatkan Honorer dan ASN tak Hadir Diberi SP1 dan Pemberhentian
Hadirkan Konsultan Semarang, Pemko Dumai Serius Menanggulangi Banjir Rob
Dumai City Government Again Wins Fiscal Incentive Fund Award in Stunting Reduction Category Worth IDR 5.8 Billion
Di Riau, Kota Dumai Satu-satunya Penerima Dana Insentif Fiskal Penurunan Stunting 2024
Perdana di Riau, Pemko Dumai Launching Pelayanan  Berbasis ILP
komentar
beritaTerbaru